5 Ciri-ciri Wanita yang Sedang Horny

Monday, February 4, 2013



Ciri-ciri Wanita yang Sedang Horny. Saat akan bercinta, para pria seringkali dibuat bingung dengan pasangannya, apakah menerima rangsangan dengan baik atau malah sedang malas bercinta?



Mengetahui wanita yang sedang terangsang memang lebih sulit ketimbang pria. Pria yang sedang horny, mudah saja, cukup dengan melihat bagian atas celana yang dikenakannya, sudah adakah tonjolan aneh di sana?



Ya, wanita memang lebih misterius dalam urusan seksual. Ini disebabkan ciri fisik wanita yang sedang terangsang kebanyakan terdapat pada organ dalamnya yang tidak dapat dilihat secara sepintas.



Namun, sama seperti pria, wanita juga mudah terangsang. Mencium aroma parfum pasangannya atau berfantasi dengan aktor idaman saja sudah membuat dengkul terasa lemas. Bahkan di tanggal-tanggal tertentu, wanita menjadi lebih sensitif terhadap rangsangan 10-15 kali lipat dari biasanya.


Wanita Horny

Apa saja ciri fisik wanita yang sedang terangsang?



1. Puting payudara mengeras

Sama seperti pria, ada bagian tubuh yang mengeras saat otak menerima rangsangan sensual. Puting payudara mengeras seperti batu menjadi salah satu ciri rangsangan telah direspon dengan baik oleh otak. Hal ini disebabkan karena puting payudara memiliki syaraf-syaraf yang sangat sensitif terhadap rangsangan, bahkan udara dingin saja bisa membuat puting menjadi kaku.



2. Miss V becek

Adanya lendir pada vagina bukan pertanda buruk, melainkan menjadi sinyal bahwa Miss V sudah siap tempur. Lendir yang keluar dari vagina berfungsi untuk mengurangi rasa sakit saat ditembus Mr.Happy. Lendir ini keluar secara alami, cukup dengan sedikit rangsangan, tanpa perlu bantuan lubrikan atau pelumas apapun. Itu sebabnya, seks secara normal dinilai lebih baik ketimbang anal sex karena lubang anus tidak mengeluarkan lendir alami, sehingga terasa sakit saat penetrasi.



3. Klitoris membengkak

Saat wanita menerima rangsangan, klitorisnya akan mengembang dan membesar. Terlebih saat diberi oral sex oleh pasangannya. Sama saja jika Anda dan pasangan tengah French kiss. Isapan dan gigitan di bibir dapat membuat bibir membengkak. Hal serupa juga terjadi saat klitoris menerima rangsangan.



4. Miss V mulai melebar

Pria-pria seharusnya tidak protes jika melihat Miss V milik pasangannya tidak sempit. Lubang dalam Miss V yang melebar menjadi tanda wanita sedang terangsang dan siap ditembus rudal Mr.Happy. Vagina memang didesain secara elastis, dapat membesar dan mengecil dengan sendirinya. Itulah sebabnya mengapa bayi dapat keluar dari lubang Miss V yang mungil.



5. Payudara mengencang

Yes, tak perlu lagi suntik silikon untuk membuat payudara lebih kencang! Terangsang membuat puting payudara –juga payudaranya secara keseluruhan- menjadi lebih kencang. Secara sepintas, ukuran payudara pun seolah terlihat lebih besar. Makanya, tak heran jika para pria menjadi gemas dan senang memainkan payudara pasangannya saat bercinta.




0 comments:

Post a Comment